Home » » 7 PENGETAHUAN UNIK

7 PENGETAHUAN UNIK

1. CABE TERPEDAS DIDUNIA ( CABE BHUD JOLOKIA )

Cabe yang dijuluki  ghost chili ini memang sangat pedas sekali, karena tingkat Schoville yang mencenangkan 855.000 - 1.050.000, cabe ini berasal dari daerah assam ditimur laut India. Ukuran cabe ini antara 60 - 85 mm, lebar 25 - 30, saking pedasnya cabe ini, satu biji saja bisa membuat anda kepedasan selama 30 menit, saking pedasnya sampai2 badan pertahanan India mengembangkan temuan bom tangan dari cabe ini.

2. BUAH DENGAN VITAMIN C TERTINGGI ( JAMBU METE )

Mungkin sebagian besar orang2 didunia menganggap vitamin C paling banyak terdapat pada buah Jeruk, ternyata anggapan itu salah, karena vit c jambu mete 203.5mg / 100 ml, sedangkan jeruk 53mg / 100 ml.

3. KENAPA SUSU WARNANYA PUTIH

Kandungan susu terdiri dari 87% air dan 13% zat padat, seperti protein, lemak, dsb,. Protein susu disebut Casein, protein Casein inilah yang berfungsi membelokkan warna pada susu, sehingga terlihat berwarna putih, kadang susu berwarna kekuningan, hal ini disebabkan kandungan karetan yang besar di dalamnya.

4. KENAPA UDANG JIKA DIMASAK WARNANYA MERAH

Udang memiliki warna yang berbeda2 dalam kulit cangkangnya, salah satunya adalah Astaxantin, pigmen yang menghasilkan warna merah, tetapi saat hidup pigmen ini di tutupi oleh rantai protein berwarna gelap, pada suhu normal astaxanthin ditutupi dengan rantai protein lainnya, namun saat dimasak rantai protein tsb akan rusak / mengalami danaturasi sehingga pigmen merah akan terlihat jelas.

5. FLU SINGAPURA

Adalah penyakit berjangkit infeksi yang disebabkan oleh virus RNA yang masuk kedalam RAM, pnyakit yang sangat menular dan sering terjadi dimusim panas, penyakit umum yang menyerang anak2 usia 2 minggu - 5thun (kadang2 sampai 10thun), org dewasa umumnya kebal terhadap Enterovirus, penularan melalui kontak langsung, air liur, cairan, tidak langsung barang2 yang terkontaminsai, lalat, kecoak sebagai vektor pembawa. Gejala demam tinggi 2-3 hari, diikuti sakit leher, tdk nafsu makan, pilek, ruam di bagian mulut, tangan dan kaki, timbul bintik2 merah.

6. TERJADINYA MADU










Para lebah pekerja mengumpulkan nektar dari tanaman,lalu lebah tsb menggubahnya menjadi gula invert yang terjadi ketika ada kontak antara nektar dengan cairan saliva lebah pada saat menghisap nektar dng belalainya, cairan saliva mengandung enzim2 hidrolase sehingga terjadilah pemecahan gula, kandungan air di kurangi dan mematangkan madu disarang,lebah madu mengeringkan nektar dengan mengipaskan sayapnya, jika sudah kental maka berubahlah nektar menjadi madu, untuk 1 kg madu lebah harus mengunjungi 4jt bunga, menempuh 90rb - 180 rb kali mengunjungi bunga.

7. TERJADINYA SUNAMI

Kata tsunami dari bahasa Jepang yaitu tsu = pelabuhan, nami = gelombang,  secara harfia berarti ombak besar dipelabuhan, adalah perpindahan badan air yang disebabkan oleh perubahan permukaan laut secara vertikal dengan tiba2, 90% tsunami terjadi karena akibat gempa bumi bawah laut, gerakan vertikal pada kerak bumi, dapat mengakibatkan dasar laut naik / turun tiba2, yang berimbas pada gangguan keseimbangan air yang berada di atasnya, yang mengakibatkan terjadinya aliran energi air laut, ketika sampai dipantai menjadi gelombang besar yg disebut tsunami ini. Kecepatan gelombang tsunami tergantung kedalaman laut dimana gelombang terjadi, dimana kecepatanya bisa mencapai ratusan km / jam, ditengah laut tinggi gelombang hanya beberapa cm hingga beberapa M, namun saat dipantai tinggi gelombang bisa mencapai puluhan meter kerena terjadi penumpukan masa air.

 
Support :
CEWEK PINTAR - All Rights Reserved

Proudly powered by Blogger